Yth. Pimpinan Perguruan Tinggi
di lingkungan LLDIKTI Wilayah II
Sehubungan dengan surat Kepala Pusat Data dan Teknologi Informasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi nomor 3496/J1/TI.02.01/2024 tanggal 23 September 2024 hal Profil Risiko Keamanan Siber Sektor Pendidikan, dengan hormat kami mohon Saudara/i untuk menugaskan Pengelola Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) untuk hadir dalam rangkaian kegiatan sebagai berikut,
Surat edaran unduh disini
LLDikti Care: 0822-8204-0372
#lldikti2
#lldikti2
#reformasibirokrasi
#zonaintegritas
#kamibersamaanda
#kamisiapmelayani
#PIKIR